- AjakanBeribadah:
“Carilah Tuhan
selama Ia berkenan ditermui, berserulah kepada-Nya selama Ia dekat…...Sendengkanlah
telingamu dan datanglah kepada-Ku; dengarkanlah, maka kamu akan hidup! (Yes.
55:1, 2, 6).
- Lagu Pembuka:
NP
76 Masyhurkan Rajamu
1
Masyhurkan
Rajamu, Allah Mahabesar;
Ucapkan
syukurmu, Bernyanyi bergemar;
Reff:
Suaramu
dan hatimu berpadu puji Tuhanmu!
2
Yesus
tetap kekal, Penolong yang besar;
KasihNya
dikenal membasuh yang cemar;
3
Buana,
langit, laut di bawah kuasaNya;
Kunci
neraka maut dib'rikan padaNya;
- Votum:
Pertolongan kita adalah dalam nama Tuhan yang
menjadikan langit dan bumi, yang tetap setia untuk selama-lamanya dan tidak
meninggalkan perbuatan tanganNya. “Dalam
nama Bapa. Anak, dan Roh Kudus, kiranya menyertai ibadah kita saat ini. Amin”
- Salam:
“kasih karunia dan damai sejahtera dari Allah, Bapa
kita, dan dari Tuhan Yesus Kristus, serta persekutuan Roh Kudus, menyertai kita
sekalian”.
- Nyanyian Jemaat:
NP 147
Dosamu Dihapuskan
1
Dosamu
dihapuskan, Walaupun amat besar;
Dosamu
dihapuskan, Walaupun amat besar.
Walau merah
kirmizi, 'Kan jadi putih.
Dosamu
dihapuskan, Dosamu dihapuskan,
Walaupun
amat besar, Walaupun amat besar.
2
O dengar suara
Tuhan, Dan kembali padaNya!
O dengar
suara Tuhan, Dan kembali padaNya!
Amat besar
kasihNya, Murah hatiNya.
O dengar
suara Tuhan, O dengar suara Tuhan,
Dan kembali
padaNya! Dan kembali padaNya!
3
Dosamu
diampuni, Tak diingatNya lagi;
Dosamu
diampuni, Tak diingatNya lagi.
"O
pandanglah pada-Ku," Kata Tuhanmu.
Dosamu
diampuni, Dosamu diampuni
Tak
diingatNya lagi, Tak diingatNya lagi.
- Doa Pengakuan Dosa : “Ya Tuhan! Kami mengaku dengan kerendahan hati, bahwa kami telah berdosa kepada-Mu, dengan melakukan apa yang Kau anggap jahat! Kami melawan kehendak-Mu dan mengikuti kehendak hati kami sendiri! Oleh karena itu kami memohon kemurahan-Mu, ampunilah kiranya dosa kami dan perbaharuilah kami dengan Roh yang teguh dan taat kepada-Mu. Dalam nama Tuhan Yesus penebus kami, kami berdoa. Amin.
- Berita
Anugerah:
Sebagai pelayan Allah, aku memberitakan kepadamu
berita anugerah: “sekalipun dosamu merah seperti kirmizi, akan menjadi putih
seperti salju; sekalipun berwarna merah seperti kain kesumba, akan menjadi
putih seperti bulu domba (Yes. 1:18).
- Nyanyian
Kelepasan:
Datang Ke
Hadirat Tuhan
Datang ke
hadirat Tuhan dengan
Hati yang
penuh sukacita
Datang ke
hadirat Tuhan dengan
Senyum dan
muka yang gembira
Tanggalkan
beban dan kesedihan
Yang ada di
dalam hatimu
Kenakan
jubah pujian
Sambut
hadirnya sang Raja
Reff:
Dan
gunung-gunung pun
Bersorak-sorai
memuji Dia
Dan
pohon-pohon pun
Bertepuk
tangan memuji Dia
S'kalian
kita di sini
Berkumpul
dan memuji Dia
Yesus Tuhan
Raja
Dialah yang
bertahta
Di atas
pujian
Bahwa Tuhan
Juga Gunung Batuku
Bahwa Tuhan
juga gunung batuku
Bahwa Tuhan
juga kota bentengku
Bahwa Tuhan
juga penolongku
Yaitu
Allahku dan gunung batuku
Reff:
Aku percaya
akan Dia perlindunganku
Aku percaya
akan Dia tanduk selamatku
Aku percaya
akan Dia sang perisaiku
Tempat
perlindungan yang tinggi
- Amanat Hidup
Baru:
- Nyanyian
Jemaat:
Hatiku Percaya
Tuhanlah kekuatan dan mazmurku
Dia gunung batu dan kes'lamatanku
Hanya padaMu hatiku percaya
Kaulah menara dan kota perlindungan
Reff:
Kumau s'lalu bersyukur
S'bab cintaMu padaku
Tak kan pernah berubah
Hatiku percaya
Walau bumi berguncang
Gunung-gunung beranjak
Namun kasih setiaMu
Tak pergi dariku
- DoaSyafaat:
- PelayananFirman :
Ø Nyanyian Jemaat:
S'perti Rusa Yang Haus
Rindu Aliran
Sungai-Mu
Hatiku Tak Tahan Menunggu-Mu
Bagai Tanah Gersang
Menanti Datangnya Hujan
Begitu Pun Jiwaku Tuhan
Reff:
Hanya Engkau Pribadi Yang Mengenal Hatiku
Tiada Yang Tersembunyi Bagi-Mu
S'luruh Isi Hatiku Kau Tahu
Dan Bawaku 'Tuk Lebih Dekat Lagi Pada-Mu
Tinggal Dalam Indahnya Dekapan Kasih-Mu
Ø
DoaFirman :
Ø
PembacaanFirman :
Ø
Homili :
- Persembahan:(Membacakan 2 Kor. 5: 15)
Persembahanku
Ku
bawa kepadaMu oh Tuhan
Persembahanku
ini
Ku
ingin Engkau menerima
Korban
syukurku melalui pujian
Reff:
Takkan
pernah ku bawa
Selain
yang terbaik
Yang
harum dan sejati
Di
hadapan tahtaMu
Yesusku
terimalah
Korban
syukurku ini
Yang
mengalir di hatiku
S'bagai
penyembahanku
Ø Doa Persembahan:
- Pengutusan/ Berkat :
- Nyanyian pengutusan:
Bagai Rajawali
Tuhan adalah kekuatanku
Bersama Dia ku tak akan goyah
Ku kan terbang tinggi bagai rajawali
Melakukan perkara yang besar
Ku kan terbang tinggi bagai rajawali
Dan melayang tinggi dalam kemuliaanNya
Biar bumi brgoncang dan badai menerpa
Ku kan terbang tinggi bersamaNya
- Berkat:
“Tuhan
memberkati engkau dan melindungi engkau; Tuhan menyinari engkau dengan
wajah-Nya dan memberi engkau kasih karunia; Tuhan menghadapkan wajah-Nya
kepadamu dan memberi engkau damai sejahtera”.


Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Komentar: